Jelaskan yang dimaksud dengan Teori Permintaan Uang Klasik beserta rumus perhitungannya!
Jawab:
Menurut pandangan ekonom Klasik, fungsi uang hanyalah sebagai alat tukar. Karenanya jumlah uang yang diminta berbanding proporsional dengan tingkat output atau pendapatan. Bila tingkat output meningkat maka permintaan uang meningkat, begitu juga sebaliknya. Jumlah uang yang dipegang oleh masyarakat bukanlah semata-mata nilai nominalnya, tetapi juga daya belinya, yaitu nilai nominal dibandingkan dengan tingkat harga (real money balances).
Persamaan:
|
(M/P)d = permintaan uang riil
M = nilai nominal uang
P = tingkat harga
Y = pendapatan atau output
k
= proporsi permintaan uang terhadap pendapatan atau output
Tidak ada komentar:
Posting Komentar